Tips Parenting Anak Agar Tumbuh Sehat dan Cerdas

Anak yang tumbuh sehat dan cerdas adalah dambaan setiap orangtuanya. Untuk mewujudkannya, ada beberapa tips parenting anak yang perlu Anda kenali sejak dini. Tips ini akan membuat si kecil cerdas dan juga sehat seperti yang Anda inginkan. Nah, berikut ini akan jelaskan tipsnya satu per satu kepada Anda:

1.  Mengajarkan Disiplin

Ajarkanlah si kecil disiplin sejak dini. Bangun kebiasaan disiplin agar mereka tumbuh menjadi anak yang cerdas. Disiplin adalah salah satu hal penting yang harus ditanamkan. Karena ternyata, anak yang memiliki disiplin tinggi berpeluang sukses dibandingkan dengan anak yang memiliki IQ tinggi.

parenting anak
parenting anak

2.  Mengajarkan Pola Pikir Optimis

Optimisme memiliki kaitan yang erat dengan kebahagiaan. Anak yang memiliki optimisme bagus, akan terlindungi dari depresi saat mereka melalui masa pubertas. Itulah kenapa, mam harus mengajarkannya untuk menjadi anak yang optimis.

3.  Selalu Memuji si Kecil

Pastikan Anda selalu memuji si kecil ketika sudah melakukan hal yang positif. Pujian yang mereka terima akan berdampak positif bagi mereka. Pujian akan membuat mereka berpotensi untuk mengulangi hal positif yang mereka lakukan sebelumnya.

4.  Memenuhi Asupan Nutrisi

Agar si kecil tumbuh sehat dan cerdas, pastikan Anda memenuhi asupan nutrisinya. Hal ini bisa dilakukan dengan cara memberi mereka makanan sehat seperti sayuran, buah-buahan, ikan, daging tanpa lemak, hinga susu.

Optimalkan Tumbuh Kembang si Kecil dengan Wyeth

Tumbuh kembang anak berbeda di setiap fase pertumbuhan. Untuk memastikan si Kecil tumbuh dengan optimal, diperlukan nutrisi dan stimulasi yang tepat. Stimulasi sebaiknya diberikan sesuai dengan usia dan rutin, sedangkan nutrisi bisa diberikan dalam bentuk makanan bergizi dan dilengkapi dengan susu pertumbuhan untuk anak usia di atas 1 tahun.

Wyeth Nutrition hadir dengan produk varian susu S-26 GOLD, yaitu S-26 Procal GOLD ( Susu Pertumbuhan untuk anak 1 -3 tahun) dan S-26 Promise GOLD (susu bubuk untuk anak 3 tahun ke atas) untuk mendukung kebutuhan nutrisi si Kecil. S-26 Procal GOLD dan S-26 Promise GOLD dengan formula MULTIEXCEL™ αLipids System® membantu Mam mendukung potensi si Kecil dan kemampuan belajarnya yang progresif agar Dari Belajar Jadi Hebat.

Nah, itulah informasi seputar tips parenting anak agar si kecil tumbuh sehat dan juga cerdas. Pastikan mam memberi mereka dua gelas susu Wyeth untuk mengoptimalkan tumbuh kembangnya.