Buah-buahan yang Baik untuk Ibu Hamil dan Janin

Ibu hamil tentunya sangat membutuhkan sekali asupan nutrisi yang sangat dibutuhkan oleh ibu hamil dan juga janin yang berada di dalam kandungannya. Dengan begitu Ibu dan juga janin yang berada di dalam kandungannya bisa sangat sehat sekali. Salah satu sumber nutrisi tersebut yaitu dari buah-buahan. Berikut ini ada dunia maya yang merupakan salah satu website akan membahas berbagai macam informasi tentang tips kehamilan dan akan memberikan beberapa buah-buahan untuk ibu hamil.

Buah-buahan untuk ibu hamil yang pertama yaitu buah semangka. Buah ini dapat mencegah rasa mual dan juga muntah yang biasanya selalu dialami oleh ibu hamil. Apalagi ketika telah memasuki trimester pertama. Buah ini juga dapat mengurangi tangan dan juga kaki bengkak terhadap ibu hamil. Hal ini dikarenakan buah ini mengandung vitamin A, B6, magnesium dan juga mengandung kalium. Selain itu buah ini juga dapat mencegah dehidrasi terhadap ibu hamil.

Image result for Buah-buahan yang Baik untuk Ibu Hamil dan Janin

Buah-buahan yang kedua yaitu buah pisang. Buah pisang sangat baik sekali untuk perkembangan otak janin yang berada di dalam kandungan dikarenakan mengandung asam folat. Selanjutnya buah pisang juga dapat mencegah rasa mual dan juga muntah dikarenakan pisang mengandung vitamin B6.

Kemudian buah pisang juga dapat berperan sebagai imunitas tubuh ibu hamil dikarenakan mengandung vitamin C serta kandungan kalium yang terdapat pada pisang juga dapat mencegah serangan stroke dan juga komplikasi terhadap ibu hamil, nah berbagai informasi seputar makanan dan buah yang cocok di konsumsi ibu hamil anda bisa akses Bidan Sela di website http://www.bidansela.com/, utnuk tips dan informasi seputar kehamilan.

Buah-buahan yang di selanjutnya itu buah mangga. Buah mangga sangat baik sekali untuk pencernaan dikarenakan buah mangga ini mengandung vitamin C. Selain itu buah mangga juga dapat mencegah sembelit yang selalu dialami oleh ibu hamil di masa kehamilan apalagi ketika sudah memasuki trimester terakhir.

Buah-buahan yang keempat yaitu buah jambu. Buah jambu sangat baik sekali untuk pencernaan dengan cara mengkonsumsi buah jambu maka pencernaan menjadi lancar dikarenakan buah ini mengandung vitamin C, E, karotenoid dan juga polifenol. Buah-buahan yang kelima yaitu buah apel. Buah apel dapat menjaga kekebalan dan juga kekuatan terhadap janin yang berada di dalam kandungan.